Seseorang yang datang dan pergi
sesuka hati
Masihkah berharga untuk dinanti ?
Terkadang aku tak mengerti apa yang
dimau oleh hati, milikmu
Sering aku terbawa
ke suatu masa di mana hanya keluasan asing yang gersang
Hanya ada angin yang tenang dan bergejolak...